- Langkah-langkah membuat tabel dengan aplikasi Microsoft Word.
- Klik start .
- Pilih program Microsoft Word.
- Klik Menu Table.
- Pilih Insert Table. Sehingga keluar kotak dialog Insert Table.
- Kotak Number of Columns, diisi jumlah kolom.
- Kotak Number of Rows, diisi jumlah baris.
- Pada pilihan Fixed Columns Width dipilih Auto
- Klik OK !
2. Langkah-langkah mencetak dokumen pada halaman 20 sebanyak 2 lembar.
- Pilih menu file pada program yang dibuka. ( Microsoft Word )
- Klik print ( dapat juga menggunakan icon pada toolbar ).
- Isikan pages 20.
- Number of copies 2
- Klik OK.
3. Langkah-langkah membuat background pada power point.
- Klik Start.
- Klik program Power Point.
- Pilih Menu Format.
- Pilih slide design ( jika ingin membuat background yang telah disediakan ).
- Atau
- Pilih menu format.
- Klik background ( jika ingin membuat background yang kita inginkan ).
- Pilih fill efect ( pilih sesuai keinginan ).
- Klik ok.
- Klik apply.
0 komentar:
Posting Komentar